Pengertian Mudah ADSR - BLOG.FISELLA®

Senin, 26 Oktober 2020

Pengertian Mudah ADSR

 

pengertian ADSR

ADSR Envelope menggambarkan bagaimana suara berubah seiring waktu. Dalam memproduksi bunyi diperlukan dan menunggu nada tersebut hilang dari pendengaran kita diperlukan waktu. Dari pemikiran ini maka perubahan suara berdasarkan waktu dibagi ke dalam empat poin yaitu Attack, Decay, Sustain, dan Release. Berikut adalah penjelasan mudah dari ADSR :

Attack merupakan waktu yang diperlukan oleh sebuah bunyi untuk mencapai volume puncak.
Decay adalah berapa lama waktu yang diperlukan sebuah bunyi turun ke level sustain.
Sustain adalah waktu yang diperlukan untuk menahan volume secara konstan setelah decay berakhir.
Release adalah waktu yang diperlukan untuk sebuah bunyi habis dan dari pendengaran setelah sustain berakhir.

Pengen Belajar Music Production?

FL Studio Course


Baca Juga

Bagikan artikel ini

Silakan tulis komentar Anda